Skip to content

Kenikmatan & Kesengsaraan Yang Hakiki
Berkata Imam Al Bashri رحمه الله,
“Setiap kenikmatan pasti akan sirna, kecuali kenikmatan penghuni surga.
Dan setiap kesengsaraan pasti akan sirna, kecuali kesengsaraan penghuni neraka.”
Al mujalasah wa jauharul ilmi 4/364