📚 EKSTRAKULIKULER TAHSIN AL-QUR’AN
Abu dan Ummu, InsyaAllah kami akan mengadakan Ekstrakulikuler – Kelas Tahsin al-Qur’an
◻️ WAKTU & TEMPAT:
- Setiap Hari Rabu Ba’da Shalat Dzuhur (sekira 30 menit setelah Adzan Dzuhur) sampai Pukul 14:00 WIB
- Bertempat di DAI School
◻️ PROGRAM INI:
- GRATIS (tidak ada biaya tambahan)
- Bersifat Opsional (TIDAK DIWAJIBKAN)
- Untuk Ikhwan dan Akhowat Kelas-02 & 03
Dengan bertambahnya waktu/jam belajar Tahsin (di luar jadwal reguler), diharapkan program ini dapat membantu meningkatkan kelancaran Ananda dalam membaca al-Qur’an dengan baik dan benar.
Silakan bagi yang berminat, Putra/Putrinya dapat langsung hadir pada waktu yang telah ditentukan di atas.
Barokallahu Fiikum
🔲 DAI SCHOOL BANDUNG
Raih pahala amal jariyah dengan cara membagikan (share) konten ini kepada yang lainnya. Nabi Shalallahu Alaihi Wa Sallam bersabda:
من دَلَّ على خيرٍ فله مثلُ أجرِ فاعلِه
"Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya.” (HR. Muslim no. 1893)