Berkata Imam Ibnul-Mubarok rahimahullah,
لا يزال المرء عالما ما طلب العلم، فإذا ظن أنه قد علم فقد جهل.
“Seseorang akan tetap menjadi ‘alim (berilmu) selama ia masih terus mencari ‘ilmu, namun jika ia mengira (telah) berilmu (tiada belajar lagi) maka sungguh ia telah menjadi bodoh.”
(al-Mujaalasah wa Jawaahiril-‘Ilmi, jilid 2, hlm. 186)